Dosen dan Mahasiswa Kebidanan Lakukan Kegiatan Pemantauan Tumbuh Kembang Anak di TK Negeri An-Nabawi

News.Fkes.umuslim.ac.id-(Selasa, 07/05/2024), telah dilaksanakan kegiatan pemantauan tumbuh kembang anak dengan Stimulasi Deteksi dan Intervensi Dini Tumbuh Kembang (SDIDTK) di UPTD TK Negeri An-Nabawi Desa Uteuen Gathom Kecamatan Peusangan Selatan Kabupaten Bireuen. Kegiatan ini merupakan salah satu implementasi Tridharma Perguruan Tinggi, Read More …

SELAMAT, Mahasiswi S1 Kebidanan Umuslim Raih Medali Perunggu di POMDA

News.Fkes.umuslim.ac.id-(04/10/2023), Alhamdulillah, mahasiswi  S1 kebidanan menjuarai olahraga cabang voli pasir putri dengan perolehan perunggu pada kejuaaran POMDA (Pekan Olahraga Mahasiswa Daerah Aceh) yang diselenggarakan di Universitas malikussaleh, Lhokseumawe pada tanggal 17 s/d 23 September 2023.Tim voli pasir putri Universitas Almuslim Read More …